Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
TIDAK seperti lazimnya, Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna Hamonangan Laoly masuk ke ruangan pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat di Gedung Nusantara III DPR, Rabu, 28 Agustus lalu, tak melalui pintu depan. Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan itu memilih jalur belakang, melintasi kantor Sekretariat Jenderal DPR, sebelum masuk ke ruang kerja Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo