Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Bank Dunia dan Dana Moneter Internasional (IMF) di Washington melontarkan ancaman akan menghentikan pinjaman jika pemerintah Indonesia tidak mampu menyelesaikan masalah Tim-Tim secara damai. Keduanya juga menyorot masalah penyelesaian kasus Bank Bali. Sepintas terkesan bahwa kedua lembaga keuangan internasional itu memiliki perhatian terhadap perkembangan politik dan demokratisasi dalam negeri Indonesia. Apakah memang demikian?
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo