Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
HIDUP-hidupilah Muhammadiyah, jangan mencari hidup di Muhammadiyah. ''Ajaran" pendiri Muhammadiyah K.H. Ahmad Dahlan itu tampaknya dipegang kuat oleh salah seorang kader terbaiknya hingga akhir hayat. Ia adalah Lukman Harun, yang 8 April 1999 lalu dipanggil Ilahi dalam usia 65 tahun. Pak Lukman, sapaan akrabnya, meninggal akibat kanker otak.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo