Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Setelah keramaian pesta politik rakyat berlalu dengan tenang dan aman, kita sebetulnya menunggu dengan penuh harap dan, tentu saja, dengan penuh kesabaran hasil akhir perolehan suara. Sayang sekali, anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang bertugas mengadakan penghitungan suara masih asyik berdebat satu sama lain, untuk urusan partainya masing-masing yang notabene tak mendapat dukungan banyak dari rakyat.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo