Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Anzu Hizawa, 25 tahun, seorang komikus dengan spesialis shoujo manga alias serial cantik bergaya manga. Banyak karyanya sudah bertengger di rak-rak komik sejumlah toko buku ternama sejak empat tahun lalu: Magic of Love (2001), His Other Personality (2002), Dear Miss Louryn (2003), dan Sea Foam (2004). Pada tahun lalu pula ia menerbitkan karyanya di Singapura, Wing of Desire.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo