Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Film

Berita Tempo Plus

Dokumenter Rock and Roll untuk Bumi

Pulau Plastik menjadi satu dari sedikit film dokumenter tentang permasalahan sampah plastik yang dibuat dengan perspektif Indonesia.

15 Mei 2021 | 00.00 WIB

Genangan sampah plastik di laut dalam Pulau Plastik karya Dandhy Laksono dan Rahung Nasution. Dok. Visinema
material-symbols:fullscreenPerbesar
Genangan sampah plastik di laut dalam Pulau Plastik karya Dandhy Laksono dan Rahung Nasution. Dok. Visinema

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

ASAP hitam pekat membubung tinggi dari puluhan cerobong asap dalam jarak berdekatan di sebuah desa di Sidoarjo, Jawa Timur. Pada siang yang terang dan dengan tangkapan kamera drone, pemandangan jerubu berkepul-kepul itu begitu menggelisahkan. Apa yang terjadi di bawahnya juga dapat membuat perut terasa melilit. Asap itu datang dari tungku yang digunakan pabrik pembuat tahu. Bahan bakarnya adalah timbunan plastik, yang disorongkan dengan ringannya ke dalam tungku.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Moyang Kasih Dewi Merdeka

Bergabung dengan Tempo pada 2014, ia mulai berfokus menulis ulasan seni dan sinema setahun kemudian. Lulusan Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara ini pernah belajar tentang demokrasi dan pluralisme agama di Temple University, Philadelphia, pada 2013. Menerima beasiswa Chevening 2018 untuk belajar program master Social History of Art di University of Leeds, Inggris. Aktif di komunitas Indonesian Data Journalism Network.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus