Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Arsip

Berita Tempo Plus

Candi Baru di Dua Gunung Suci

Gunung Penanggungan di Mojokerto-Pasuruan, Jawa Timur, dan Dataran Tinggi Dieng di Banjarnegara, Jawa Tengah, adalah gunung suci masyarakat Jawa di era lampau. Dua gunung itu merupakan pusat ibadah para resi. Di situ terdapat candi-candi yang masih bisa kita saksikan sampai sekarang.

Setahun terakhir ini, beberapa situs purbakala baru ditemukan baik di Dieng maupun Penanggungan. Yang menarik, penemuan itu tidak dilakukan oleh lembaga resmi arkeologi, tapi oleh gerakan masyarakat sadar wisata. Mereka mencoba mengisi kekosongan peran pemerintah dalam melestarikan kekayaan budaya masa silam.

10 Februari 2014 | 00.00 WIB

Candi Baru di Dua Gunung Suci
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Teriakan gembira Hadi Sidomulyo, 62 tahun, memecah sepi di siang bolong yang panasnya membakar kulit pada Selasa pertama November tahun lalu. Hadi bungah karena apa yang ia cari di balik tanah di atas tebing batu yang menjulang di lereng timur Gunung Bekel, kawasan Pegunungan Penanggungan, Mojokerto-Pasuruan, Jawa Timur, itu akhirnya berbuah hasil.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus