Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Pekerja pada smelter nikel di IMIP tak menggunakan APD antiapi.
Pintu darurat di PT ITSS diduga tak memadai.
Kementerian Perindustrian akan mengirim tim ke IMIP.
JAKARTA – Insiden berulang pada smelter nikel di kawasan industri PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP), Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, diduga akibat kelalaian perusahaan menerapkan keselamatan dan kesehatan kerja (K3). Ketua Exco Partai Buruh Kabupaten Morowali, Katsaing, mengungkap sejumlah indikasi dan fakta yang menguatkan kesimpulan tersebut.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo