Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Tiga puluh empat perempuan berkaus putih berdiri rapi di dalam ruangan kelas sebuah taman kanak-kanak di Sitio San Antonio, Muntinlupa, Metro Manila Selatan, Filipina, Senin dua pekan lalu. Sambil menyilangkan tangan kanan ke dada kiri, perempuan-perempuan berusia 25-55 tahun ini mengucap sumpah mengikuti komando seorang wanita yang berdiri paling depan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo