Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ekonomi

Berita Tempo Plus

Bunga Tinggi Bayangi Kinerja Pembiayaan Perumahan Rakyat

Kenaikan suku bunga acuan BI dan biaya dana membuat suku bunga KPR melambung.  

5 November 2022 | 00.00 WIB

Pembangunan perumahan di Cakung, Jakarta. TEMPO/Tony Hartawan
Perbesar
Pembangunan perumahan di Cakung, Jakarta. TEMPO/Tony Hartawan

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

BANYUWANGI — Sektor perumahan terus berupaya tumbuh di tengah ancaman resesi, inflasi tinggi, dan tren kenaikan suku bunga global. Lembaga pembiayaan perumahan dan perbankan harus mengerahkan upaya ekstra untuk mendorong penyaluran pembiayaan perumahan atau kredit pemilikan rumah (KPR) pada tahun ini.

PT Sarana Multigriya Finansial/SMF (Persero), sebagai pengelola dan penyalur dana bantuan subsidi perumahan pemerintah, misalnya, ikut mengantisipasi potensi kenaikan suku bunga acuan Bank Indonesia serta biaya dana yang akan berdampak pada tingkat bunga pinjaman atau kredit yang lebih mahal.

Direktur Sekuritisasi dan Pembiayaan SMF, Heliantopo, mengatakan kenaikan suku bunga acuan akan berdampak pada kenaikan imbal hasil surat utang negara, yang merupakan patokan bagi penetapan biaya dana (cost of fund) perseroan. Sebagaimana diketahui, kenaikan suku bunga acuan BI berlangsung agresif sejak Agustus lalu, dengan kenaikan sebesar 125 basis point ke level 4,75 persen.

Cost of fund perseroan akan ikut naik, dan kebijakan moneter kontraktif Bank Indonesia juga dapat menghambat kinerja intermediasi perbankan yang pada akhirnya berpengaruh terhadap kinerja penyaluran pinjaman,” ujar dia, kemarin.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Ghoida Rahmah

Ghoida Rahmah

Bergabung dengan Tempo sejak Agustus 2015, lulusan Geografi Universitas Indonesia ini merupakan penerima fellowship Banking Journalist Academy batch IV tahun 2016 dan Banking Editor Masterclass batch I tahun 2019. Pernah menjadi juara Harapan 1 Lomba Karya Jurnalistik BPJS Kesehatan di 2016 dan juara 1 Lomba Karya Jurnalistik Kategori Media Cetak Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tahun 2021. Menjadi Staf Redaksi di Koran Tempo sejak 2020.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus