Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
BPJS Kesehatan memperkirakan defisit dana jaminan kesehatan sebesar Rp 16 triliun tahun ini.
Beban BPJS terus melonjak tanpa ada kenaikan iuran.
BPJS Kesehatan menyiapkan strategi antisipasi gagal bayar.
DANA jaminan sosial Badan Penyelenggara Jaminan Sosial atau BPJS Kesehatan berisiko mengalami defisit Rp 16 triliun pada tahun ini. Catatan minus ini bisa berujung pada gagal bayar dua tahun ke depan jika tak ada intervensi pemerintah.Â
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo