Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Pilihan sulit bagi bank sentral sedunia pada 2022.
Pakem yang tak mungkin dilawan untuk meredam inflasi.
Banyak pertanda inflasi tinggi bakal tiba di Indonesia.
SELAMAT datang di tahun inflasi. Memasuki 2022, pertempuran melawan inflasi akan menjadi narasi penting yang bakal menentukan pergerakan pasar global. Bagaimana bank-bank sentral di seluruh dunia harus menjinakkan inflasi, sementara ekonomi masih terseok-seok berusaha pulih dari belitan pandemi Covid-19?
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo