Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Bank menyediakan layanan pay later untuk nasabahnya.
Pertumbuhan layanan pay later berbanding terbalik dengan kartu kredit.
OJK mengingatkan nasabah pay later untuk berhati-hati dengan kemudahan kredit tersebut.
DI hadapan enam ribu orang yang memenuhi area Istora Senayan, Jakarta, Jumat malam, 20 Mei lalu, Chairman CT Corp Chairul Tanjung meluncurkan aplikasi bank digital Allo Bank. Allo—akronim All for One—menurut Chairul, bukan bank digital biasa. Tak hanya menyediakan tabungan dan pinjaman alias kredit, aplikasi digital Allo Bank juga menawarkan fitur paylater.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo