Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Sebelum menyaksikan deklarasi peningkatan transaksi rupiah PT Adaro Indonesia di kantor Kementerian Keuangan, Jakarta, Rabu pekan lalu, Menteri Keuangan Sri Mulyani mengajak bos Adaro Group, Garibaldi “Boy” Thohir, bicara di luar perkara deklarasi. Sri Mulyani menanyakan ulang komitmen Adaro ikut membiayai proyek-proyek sosial menggunakan dana amal mereka. “Bu Menteri sudah bicara lagi dengan Boy,” kata Direktur Pengelolaan Dukungan Pemerintah dan Pembiayaan Infrastruktur Kementerian Keuangan Freddy Saragih, yang turut dalam pertemuan tersebut, Rabu pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo