Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
WAJAH perempuan kerempeng itu kusut ketika bertemu dengan Jeny di ruangan Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Wilayah Surabaya Timur. Kamis dua pekan lalu, perempuan berbaju batik cokelat dipadu celana biru tua itu kebingungan ketika ditagih mengembalikan uang setengah miliar rupiah milik Jeny. ”Saya masih dihukum, kalau keluar nanti saya bayar,” ujarnya lirih.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo