Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Internasional

Berita Tempo Plus

Serangan Misterius di Selat Hormuz

Dua tanker minyak diserang saat melintasi Selat Hormuz. Amerika Serikat dan Iran saling tuding.

22 Juni 2019 | 00.00 WIB

Tanker Front Altair yang tertembak di perairan Selat Hormuz di Oman, 13 Juni 2019. ISNA/Handout via REUTERS
Perbesar
Tanker Front Altair yang tertembak di perairan Selat Hormuz di Oman, 13 Juni 2019. ISNA/Handout via REUTERS

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

TANKER Front Altair yang mengangkut minyak mentah dari Uni Emirat Arab itu sedang berada di perairan Selat Hormuz saat mendapat serangan misterius kala fajar baru menyingsing, Kamis, 13 Juni lalu. Lambung kapal berbendera Marshall Islands tersebut terbakar hebat, menciptakan asap tebal hitam yang bahkan juga terlihat dari satelit di luar angkasa.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Abdul Manan

Meliput isu-isu internasional. Meraih Penghargaan Karya Jurnalistik 2009 Dewan Pers-UNESCO kategori Kebebasan Pers, lalu Anugerah Swara Sarasvati Award 2010, mengikuti Kassel Summer School 2010 di Jerman dan International Visitor Leadership Program (IVLP) Amerika Serikat 2015. Lulusan jurnalisme dari kampus Stikosa-AWS Surabaya ini menjabat Ketua Umum Aliansi Jurnalis Independen Indonesia 2017-2021.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus