Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
TANPA tedeng aling-aling, Sri Hartoyo menjawab perta-nyaan jaksa Komisi Pembe-rantasan Korupsi -mengenai proyek titipan anggota Badan Pemeriksa Keuangan, Rizal Djalil. Man-tan Direktur Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat itu mengaku sempat dipanggil Rizal ke ruangannya di kantor Badan Pemeriksa Keuangan. “Beliau bilang mau nitip orang agar diperhatikan,” kata Sri di hadapan majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta, Rabu, 19 Juni lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo