Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Perusahaan Kepala KSP Moeldoko cawe-cawe menggarap proyek food estate di Kalimantan Tengah.
Pemerintah menganggap proyek food estate keadaan darurat sehingga memakai diskresi.
Apakah kehadiran perusahaan Moeldoko menggarap food estate bukan konflik kepentingan?
PEMERINTAH mencetuskan program peningkatan penyediaan pangan nasional melalui food estate atau lumbung pangan pada pertengahan tahun lalu. Beberapa daerah menjadi fokus program ini. Namun, di Kalimantan, proyek food estate berjalan ketika semua syarat, bahkan aturannya, belum terbit. Apalagi Presiden Joko Widodo menunjuk Menteri Pertahanan Prabowo Subianto sebagai pemimpin proyek.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Ada Keadaan yang Mendesak". Artikel ini diproduksi Tempo bersama The Gecko Project didukung Rainforest Investigations Network Pulitzer Center, Internews Earth Journalism Network, dan Greenpeace Indonesia