Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
KONTROVERSI tersulut dengan cepat setelah Menteri Kesehatan Nafsiah Mboi berikhtiar mengakrabkan kondom kepada kelompok usia muda. Niat Menteri sejatinya mulia: memperkenalkan manfaat kondom secara "total football" dari hulu ke hilir. Di hulu, para remaja diajak menghormati seks pascamarital—yang niscaya lebih sehat dan aman. Posisi hilir menyasar mereka yang telah menempuh seks berisiko agar taat kondom demi mencegah menularnya bala penyakit.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo