Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
"Sepeda Medco Energy dilarang masuk”. Tulisan di atas karton putih itu tertempel pada bambu yang menyangga bangunan semipermanen di lapangan Bali Tourism Development Corporation, Nusa Dua. Ya, cuma di wilayah itu muncul larangan bagi sepeda yang bisa digunakan 10 ribu peserta Konferensi Perubahan Iklim, wartawan, dan peserta lain mengitari Nusa Dua. Sepeda itu merupakan sumbangan PT Medco Energy.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo