Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Kenaikan pangkat Teddy Indra Wijaya terus menuai kritik profesionalime TNI.
Sebagai prajurit aktif, jabatan Teddy sebagai Sekretaris Kabinet juga menyalahi aturan militer.
Pengangkatan Teddy menjadi sah setelah aturan tentang Sekretaris Kabinet diubah.
KENAIKAN pangkat militer Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya dari mayor menjadi letnan kolonel menuai kritik. Kelompok masyarakat sipil hingga legislator Senayan menyoroti kenaikan pangkat Mayor Teddy yang politis dan tidak mengikuti sistem meritokrasi tentara.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo