Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
PARA Wijayanto menyalami satu per satu peserta salat Jumat setiba di Masjid Jami Al-Ikhlas di Harapan Indah, Cibinong, Kabupaten Bogor, pada Jumat, 28 Juni lalu. Menurut Hasan, takmir masjid, Para punya kebiasaan bersalaman dengan jemaah salat yang datang lebih awal ke Al-Ikhlas. “Tapi tak pernah mengobrol dengan mereka,” kata Hasan, Jumat, 12 Juli lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo