Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Tak seperti wayang bangsawan, opera Batak masih bisa berpentas, meski tak kerap. ”Minggu ini saya main di Tiga Dolok,” kata Alister Nainggolan, 58 tahun, satu dari dua maestro opera Batak di Sumatera Utara, dua pekan lalu. Maestro lainnya adalah Zulkaidah Boru Harahap, 63 tahun.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo