Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
ERICK Thohir berkejaran dengan waktu. Pada 18 Agustus2 September 2018, Asian Games XVIII akan berlangsung di Jakarta dan Palembang. Sebagai Ketua Indonesia Asian Games 2018 Organizing Committee (Inasgoc), taipan media itu menjadi orang yang paling bertanggung jawab menjamin keberlangsungan pesta olahraga empat tahunan tersebut. Indonesia diharapkan mengulang sukses sebagai tuan rumah Asian Games IV di Jakarta pada 1962.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo