Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Direktur utama perusahaan baja milik negara itu, Silmy Karim, memimpin rombongan menuju pabrik PT Indonesia Tsingshan Stainless Steel. Smelter penghasil bahan baku baja nirkarat itu dibangun mulai medio 2015 dan beroperasi pada akhir 2017. “Saya bawa tim melihat seperti apa di sana,” kata Silmy kepada Tempo, Senin, 1 April lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo