Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PERTEMUAN yang digelar di kantor Direktorat Jenderal Kekayaan Negara Kementerian Keuangan, Jumat dua pekan lalu, membahas sebuah agenda penting. Rapat segitiga yang dihadiri perwakilan Kementerian Keuangan, PT Perusahaan Pengelola Aset (PPA), dan PT Pertamina (Persero) itu membicarakan nasib PT Trans Pacific Petrochemical Indotama.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo