Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Kenaikan tarif cukai rokok dan persoalan tata niaga menekan sektor pertanian tembakau.
Secara bertahap, pabrikan terus mengurangi penyerapan tembakau petani dalam negeri, dan mulai mengandalkan impor tembakau.
Sebagian petani mulai beralih ke tanaman lain, seperti jagung dan padi, yang dinilai lebih menjanjikan ketimbang tembakau.
SEPANJANG ingatannya, bahkan sejak zaman orang tua dan kakek-neneknya, hidup Agus Parmuji selalu bergantung pada pertanian tembakau. Kepala Desa Wonosari, Kecamatan Bulu, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, ini tak bisa membayangkan bagaimana nasib desanya tanpa tembakau.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo