Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ekonomi
Liem Sioe Liong

Berita Tempo Plus

Pesta untuk Sang Kaisar

Liem Sioe Liong menggelar pesta ulang tahunnya yang ke-90 di Singapura. Wartawan Tempo Metta Darmasaputra ”menyusup” dalam resepsi berbiaya Rp 20 miliar itu.

19 September 2005 | 00.00 WIB

Pesta untuk Sang Kaisar
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

TENGGELAM di antara kerumunan perempuan harum dan lelaki bertuksedo, saya terpaksa melakukan pekerjaan menyebalkan itu. Beberapa orang datang dan bertanya di mana toilet. ”Please, over there, Sir,” kata saya berulang-ulang. Posisi saya di ruangan yang megah itu memang tak menguntungkan: di pojok dan berdiri kaku empat jam penuh tanpa sedikit pun ada kesempatan duduk. Saya merasa bagai Santa Klaus di toko mainan anak-anak pada sebuah malam Natal—tersenyum, berusaha gembira meski sesungguhnya dipaksakan.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus