Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
MOHAMAD Djajadi mendadak menjadi orang yang diperebutkan dua perusahaan negara yang bergerak dalam bisnis gas. Direktur Utama PT Kawasan Industri Wijayakusuma di Semarang ini "dirayu" utusan PT PGN Tbk agar mau membeli gas untuk perusahaan-perusahaan yang ada di kawasan industri. "Mereka mengontak saya pada akhir Mei lalu," katanya kepada Tempo pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo