Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
PEMERINTAH boleh jungkir balik mengupayakan pemulihan ekonomi. Namun, di pelosok berbagai daerah, ternyata hutan Indonesia tak henti-hentinya dirampok. Akibatnya, hutan Nusantara setiap tahun menggundul seluas 2 juta hektare. Sebesar Rp 30,42 triliun devisa negara pun menguap. Separuh dari jumlah itu akibat pencurian kayu yang dijual ke luar negeri.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo