Edisi 8 Februari 2020 | 00.00
Edisi 08-02-2020 - Investigasi Jejaring Hitam Bawang Putih
https://images-tm.tempo.co/mbm/cover/2479/cover_Edisi_08-02-2020_-_Jejaring_Hitam_Bawang_Putih.jpg
Impor bawang putih berlumur kongkalikong pengusaha dan pejabat nakal. Jejak suap sampai level menteri.
Baca Laporan Utama
Tampilkan ringkasan berita

Politik

Lima Diplomat di Kampung Corona

  • Pemerintah sempat menangguhkan rencana mengevakuasi warga Indonesia di Wuhan dan sekitarnya.
  • Ketika kondisi memburuk, pemerintah bergerak melobi pemerintah Cina dan mengirim utusan.
  • Mencegah kondisi terlihat darurat, Presiden Jokowi menolak sejumlah permintaan warga Natuna.

Baca selengkapnya

Ekonomi

Migrasi Televisi sampai Nanti

  • Bertahun-tahun mandek, rencana revisi Undang-Undang Penyiaran kembali dibahas di Senayan.
  • Nasib migrasi televisi analog ke digital tak menentu.
  • Berpotensi kembali mengakomodasi kepentingan penyelenggara siaran televisi swasta nasional.

Baca selengkapnya

Dapatkan edisi cetaknya melalui Official Store Tempo di:

Hukum

Ujung Jalan Kampung Sungsang

  • Tanah seluas 2.170 hektare milik Ryamizard Ryacudu akan menjadi Kawasan Ekonomi Khusus Tanjung Api-api.
  • Lahan itu sebelumnya bagian dari hutan lindung Air Telang.
  • Masyarakat setempat kaget mengetahui Ryamizard memiliki tanah di sana.

Baca selengkapnya

Internasional

Akhir Drama Pemakzulan Trump

  • Dokumen Departemen Pertahanan tentang skandal Ukraina muncul menjelang voting di Senat.
  • Mitt Romney, senator dari Partai Republik, mendukung pemakzulan Trump.
  • Ketua DPR Nancy Pelosi merobek-robek pidato kenegaraan Trump.

Baca selengkapnya

Ekonomi

Putin di Pusaran Badai Politik Rusia

  • Vladimir Putin mengumumkan rencana perubahan konstitusi yang akan mengubah wajah politik Rusia
  • Meski ada perubahan itu, pada dasarnya Putin tetap berkuasa dan menentukan semuanya
  • Pilihan Putin untuk terus mengubah konstitusi, kontras dengan para pendahulunya yang lebih otoriter

Baca selengkapnya

Teroka

Empat Dasawarsa Jalan Dolorosa

  • Perupa Dolorosa Sinaga meluncurkan buku yang menandai empat dekade berkarya.

Baca selengkapnya

Lingkungan

Mati Penyu di Dekat PLTU

  • Sebanyak 28 ekor penyu sisik dan penyu lekang yang dilindungi mati terdampar di Pantai Teluk Sepang, Bengkulu, dalam kurun kurang dari tiga bulan.
  • Bangkai penyu mulai ditemukan setelah uji coba operasi PLTU Bengkulu, yang membuang limbah air bahang ke Pantai Teluk Sepang.
  • Dokumen analisis mengenai dampak lingkungan PLTU Bengkulu tidak mencantumkan kawasan itu sebagai habitat bertelur penyu.

Baca selengkapnya

Wawancara

Yang Mengawasi Kami Lebih Banyak

  • Dewan Pengawas KPK sudah mendapat laporan dan mempelajari informasi soal pemulangan penyidik ke kepolisian.
  • Dewan Pengawas membuat rincian peraturan untuk menjalankan tugas pengawasan.
  • Albertina menerima tawaran menjadi Dewan Pengawas KPK karena jenjang kariernya di Mahkamah Agung sudah di puncak.

Baca selengkapnya

Politik

Bawang Datang, Virus Tertendang

  • Berbagai kabar bohong soal virus corona menimbulkan ketakutan di masyarakat.
  • Jika daya tahan tubuh kuat, potensi diserang corona Wuhan berkurang drastis.
  • Langkah pencegahan corona pun sebenarnya sangat sederhana.

Baca selengkapnya

Ekonomi

Memetik Duit dari Sampah Plastik

  • Potensi ekonomi sirkular menjanjikan, tapi belum tergarap.
  • Unilever kekurangan pasokan sampah plastik untuk membuat kemasan daur ulang.
  • Transaksi Plastic Bank menggunakan blockchain.

Baca selengkapnya

Hukum

Jangan Ganggu Macan Tidur

  • Ryamizard Ryacudu menyatakan surat-surat tanah miliknya diperoleh dengan cara yang sah.
  • Pemerintah berencana menyewa 2.170 hektare tanah milik mantan Kepala Staf TNI Angkatan Darat itu.
  • Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan melepas kawasan hutan jika masyarakat memiliki surat kepemilikan yang sah.

Baca selengkapnya

Internasional

Proposal Perdamaian Pemicu Perpecahan

  • Proposal perdamaian Donald Trump lebih menguntungkan Israel dan merugikan Palestina.
  • Palestina menolak proposal itu serta memutuskan hubungan dengan Amerika Serikat dan Israel.
  • Protes dan kerusuhan menentang proposal pecah di mana-mana.

Baca selengkapnya

Politik

Bersepeda Menuju Kota Mati

  • Rasa cemas membuat warga Indonesia di Wuhan dan sekitarnya kembali ke Tanah Air.
  • Sebagian memilih pulang sendiri dan tak menunggu evakuasi.
  • Mereka menghadapi berbagai kesulitan untuk kembali ke Tanah Air.

Baca selengkapnya

Politik

Darurat Masker di Negeri Orang

  • Puluhan warga Indonesia masih bertahan di Cina.
  • Buruh migran tak bisa pulang karena terikat kontrak.
  • Kota-kota lain di luar Kota Wuhan juga ditutup atau ada pembatasan aktivitas.

Baca selengkapnya

Politik

Terjangkit di Bukit Merah

  • Seorang warga Indonesia terpapar virus corona di Singapura.
  • Kedutaan belum bisa berkomunikasi dengan perempuan tersebut karena terganjal aturan privasi.
  • Mewabahnya virus Wuhan membuat TKI ditolak pulang oleh keluarganya.

Baca selengkapnya

Politik

Maju-Mundur Pemulangan Simpatisan ISIS

  • Jokowi menolak pemulangan simpatisan ISIS, tapi rencana itu tetap dikaji pemerintah.
  • Kejaksaan Agung menetapkan tersangka baru kasus Jiwasraya.
  • Gerebek PSK, politikus Gerindra Andre Rosiade menuai kecaman.

Baca selengkapnya

Ekonomi

Pabrik Sandang Daur Ulang

  • PT Mitra Bangun Cemerlang berencana membangun pabrik tekstil berbahan sampah plastik.
  • Mesin-mesin pabrik tak beroperasi penuh karena kekurangan pasokan sampah.
  • Kebutuhan pasokan sempat dipenuhi sampah impor.

Baca selengkapnya

Hukum

Terkatung-katung di Gedung Merah Putih

  • Ketua KPK Firli Bahuri mengabaikan dua surat Mabes Polri soal pembatalan penarikan Komisaris Rossa Purbo Bekti.
  • Pimpinan KPK juga memulangkan dua jaksa ke Kejaksaan Agung.
  • Salah satu jaksa pernah memeriksa pelanggaran kode etik oleh Firli Bahuri.

Baca selengkapnya

Prelude

Kontet

  • Satu dari tiga anak Indonesia menderita kontet.
  • Satu dari tiga ibu hamil Indonesia menderita anemia.
  • Anak kontet karena kurang gizi menjadi problem serius Indonesia.

Baca selengkapnya

Sains

Pompa Celup Tenaga Surya

  • Pompa air tenaga surya bisa digunakan di daerah kering air atau yang tengah dilanda bencana.
  • Daya listrik kecil, tapi debit air yang dihasilkan bisa banyak.
  • Aliran listrik PLN hanya menjadi energi cadangan untuk mengoperasikan pompa.

Baca selengkapnya

Prelude

J.B Sumarlin. Akhmad Bagdja, Kamal Firdaus

  • Penolakan warga Natuna atas kedatangan WNI dari Wuhan yang terjangkit virus corona.
  • J.B. Surmalin dan Akhmad Bagdja meninggal.

Baca selengkapnya

Kolom

Informasi Tertutup Virus Wuhan

  • Kita menyesalkan pemerintah Cina yang tak sejak awal mengumumkan penyebaran virus corona.
  • Ketertutupan pemerintah Cina mengingatkan kita pada bencana Chernobyl di bekas Uni Soviet.
  • Indonesia perlu belajar dari kesalahan dua negara otoriter—Cina dan bekas Uni Soviet. Pada kasus corona dan Chernobyl, dunialah yang menanggung akibat.

Baca selengkapnya

Investigasi

Lapis-lapis Korupsi Bawang

  • Sistem kuota memicu pungutan liar mendapatkan izin impor bawang putih.
  • Swasembada bawang putih gagal karena pengusaha tak sanggup menanamnya.
  • NIlai keuntungan impor bawang Rp 8 triliun per tahun.

Baca selengkapnya

Investigasi

Terbuhul dari Cirebon

  • Menteri Perdagangan disebut memiliki perusahaan importir bawang putih.
  • Perusahaan tersebut pernah digerebek karena diduga menimbun bawang.
  • Tahun berikutnya mendapat kuota impor.

Baca selengkapnya

Investigasi

Angan-angan Swasembada Bawang

  • Kementerian Pertanian menetapkan importir bawang putih menanam komoditas ini untuk mencapai swasembada.
  • Sebanyak 39 importir gagal memenuhi syarat mendapatkan kuota impor itu.
  • Kendati masuk daftar hitam, mereka tetap mendapatkan kuota dengan berganti nama perusahaan.

Baca selengkapnya

Olahraga

Liga Putri Setengah Hati

  • Reva Octaviani diganjar gelar pemain terbaik Liga 1 Putri.
  • Kompetisi profesional untuk putri dinilai tak memiliki fondasi yang kuat.
  • Potensi sepak bola putri lebih besar untuk dikembangkan.

Baca selengkapnya

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Image of Tempo

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum