Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Pertemuan itu berlangsung di ruang rapat Hotel Radisson Royal- Suite, nun jauh di Jeddah, Arab Saudi, 10 April lalu. Seorang pria sepuh yang tak pernah melepas kopiah-nya hadir di sana. Dialah KH Aziddin, anggota DPR dari Fraksi Partai Demokrat. Dia didampingi tiga pria berwajah Arab: Essam Fathani, Fauzi Fathani, dan Fahd Uttaybi. Mereka berusaha melobi Muhamad Nur Samad Kamba dari Konsulat Jenderal Republik Indonesia di kota itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo