Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Arsitektur
RIDWAN KAMIL, BANDUNG

Berita Tempo Plus

Taman-taman Bertema dan Kesadaran Bersama

Ridwan Kamil tidak hanya membangun taman-taman bertema. Ia juga menggugah kesadaran warga Bandung untuk memperbaiki kota mereka.

5 Januari 2015 | 00.00 WIB

Taman-taman Bertema dan Kesadaran Bersama
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ratusan orang berkumpul di lapangan rumput sintetis Alun-alun Bandung. Rabu pagi, 31 Desember 2014, lahan seluas 22 ribu meter persegi yang bersebelahan dengan Masjid Raya Bandung tersebut diresmikan Wali Kota Bandung Ridwan Kamil, 43 tahun. Dengan tampilan baru, alun-alun didominasi hamparan lapangan hijau seluas 4.000 meter persegi yang dikelilingi taman bunga empat warna, bangku-bangku semen, tempat bermain anak-anak, serta pucuk-pucuk pohon kurma dan palem. "Alun-alun Bandung ini jadi kebanggaan kedua setelah Persib juara (Liga Super Indonesia)," kata Emil—sapaan Ridwan Kamil—saat berpidato.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus