Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SHERINA Munaf menggebrak meja sebuah restoran. Penyanyi remaja ini jengkel karena makanan favoritnya, udang goreng, omelet, dan es teh manis, sudah habis. Ia lalu menumpahkan kekesalannya dengan menyanyikan Geregetan, yang tak lain adalah lagunya sendiri. Itulah sepenggal iklan Simpati Freedom yang tayang di televisi.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo