Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Era digital menyimpan banyak potensi bagi industri rekaman musik.
Lanskap industri musik dunia juga bergeser.
Peluang di era digital tak hanya ada untuk pemain besar.
HARI-HARI Yonathan NugrohoĀ makin padat menjelang penutupan tahun. Saban hari,Ā produser dan Chief Executive Officer Trinity Optima Production itu kudu mengikuti sederet agenda pertemuan, baik virtual maupun tatap muka. Trinity,Ā salah satu label rekaman besar industri musik di Indonesia, sedang menyiapkan sejumlah program baru yang akan dirilis pada 2022. āBanyak banget yang harus disiapkan karena sekarang bukan cuma di musik,ā tutur Yonathan kepada Tempo, Jumat, 31 Desember lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo