Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Koalisi Masyarakat Sipil Kawal Pemilu Bersih menilai Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) lamban menangani pengaduan dugaan kecurangan verifikasi faktual partai politik..
Laporan pengaduan yang masuk diproses sesuai dengan urutan antrean.
Laporan baru mendapatkan jawaban dari DKPP tepat 16 hari sejak membuat pengaduan.
JAKARTA – Koalisi Masyarakat Sipil Kawal Pemilu Bersih menilai Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) lamban menangani pengaduan dugaan kecurangan verifikasi faktual partai politik. Hal itu terlihat dari jawaban DKPP yang baru diterima Koalisi menjelang tenggat akhir kelengkapan administrasi laporan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo