Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Politik

Berita Tempo Plus

Strovian: Keamanan Data BIN Lemah

Selain Bjorka, ada Strovian yang menjadi pembobol data. Ia menyedot data BIN dengan mudah.

18 September 2022 | 00.00 WIB

Juru Bicara Divisi Humas Polri Kombes Pol Ade Yaya Suryana (tengah)menyampaikan keterangan pers penetapan MAH pemuda asal Madiun terkait dugaan membantu hacker anonim Bjorka, di Mabes Polri, Jakarta, 16 September 2022. ANTARA/Reno Esnir
Perbesar
Juru Bicara Divisi Humas Polri Kombes Pol Ade Yaya Suryana (tengah)menyampaikan keterangan pers penetapan MAH pemuda asal Madiun terkait dugaan membantu hacker anonim Bjorka, di Mabes Polri, Jakarta, 16 September 2022. ANTARA/Reno Esnir

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

BERBAGAI kebocoran data digital marak terjadi belakangan ini. Peretasan yang dilakukan oleh hackerĀ seperti BjorkaĀ tak hanya menimpa data publik, tapi juga data lembaga negara. Salah satu peretas itu adalah akun Strovian, yang mengklaim bisa menjebol data BIN atau Badan Intelijen NegaraĀ lalu mengunggahnyaĀ ke situs Breached.to. Ia memberi judul dokumen tersebut "Stupid Intelligence".

Melalui pelbagai jaringan, TempoĀ melacak pemilik akunĀ Strovia. Kami berkomunikasi secara virtual selama sekitar dua jamĀ pada Jumat tengah malam hingga Sabtu dinihari, 16-17 September lalu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Stefanus Teguh Edi Pramono

Bekerja di Tempo sejak November 2005, alumni IISIP Jakarta ini menjadi Redaktur Pelaksana Politik dan Hukum. Pernah meliput perang di Suriah dan terlibat dalam sejumlah investigasi lintas negara seperti perdagangan manusia dan Panama Papers. Meraih Kate Webb Prize 2013, penghargaan untuk jurnalis di daerah konflik, serta Adinegoro 2016 dan 2019.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
Ā© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus