Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
DI perkotaan, daerah resapan air kian sempit. Permukaan air tanah pun menurun dan banjir kerap datang ketika musim hujan. Untuk mencegahnya, pipa pori resapan buatan Wasrif, Taufan Kurniawan, dan Friski Cahya bisa jadi solusi. Karya mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada itu cukup "ditanam" di sekitar rumah.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo