Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Arsjad Rasjid dan Anindya Bakrie berdamai dalam munas rekonsiliasi Kadin.
Menteri Bahlil Lahadalia dan Rosan Roeslani berperan mendamaikan kedua kubu.
Dualisme kepemimpinan Kadin bisa menghambat aliran investasi.
PERSAMUHAN di The Langham, Jakarta, pada Senin malam, 13 Januari 2025, mengakhiri perseteruan antara Mohammad Arsjad Rasjid Prabu Mangkuningrat dan Anindya Novyan Bakrie. Arsjad akhirnya sepakat menyerahkan kursi Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri atau Kadin Indonesia kepada Anindya demi mengakhiri konflik terbuka di tubuh organisasi pengusaha itu lima bulan terakhir.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul Bertukar Kursi demi Rekonsiliasi