Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
MILITER Myanmar adalah kanker di jantung Asia Tenggara. Para jenderal negeri itu sudah lama merongrong perdamaian di kawasan ini. Setelah kudeta yang dipimpin Jenderal Senior Min Aung Hlaing pada 1 Februari lalu, mereka dengan brutal membunuh rakyat Negeri Sungai Irrawaddy itu. Para aktivis demokrasi dibekap, disiksa, dan dibunuh. Myanmar praktis telah menjadi negara teror.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo