Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Survei serologi nasional menunjukkan 86,6 persen penduduk telah mempunyai antibodi Covid-19.
Antibodi terbentuk dari imunisasi dan kekebalan alami pasca-infeksi virus corona.
Antibodi tidak mencegah penyebaran wabah.
JAKARTA – Pemerintah merilis hasil survei serologi Covid-19 nasional. Dari riset yang berlangsung pada November hingga Desember lalu itu, ditemukan bahwa 86,6 persen penduduk telah mempunyai antibodi SARS-CoV-2. “Ini data antibodi yang cukup tinggi. Bisa sebagai proteksi terhadap infeksi Covid-19,” kata Pandu Riono, epidemiolog dari Universitas Indonesia (UI), yang terlibat dalam survei serologi itu, kemarin.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo