Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Proyek senilai US$ 3,25 miliar itu hanyalah salah satu bisnis yang berhubungan dengan ABRI. Lewat yayasan dan koperasi, bisnis ABRI kini telah menjadi bagian dari kekuatan kapital di Indonesia yang cukup diperhitungkan. Beberapa bisnis ABRI yang berkongsi dengan perusahaan swasta pun berkembang menjadi perusahaan besar. Misalnya, Bank Artha Graha yang dimiliki YKEP dan Tommy Winata, atau ITCI (International Timber Corporation of Indonesia) yang dimiliki YKEP dengan Bambang Trihatmodjo dan Bob Hasan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo