Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
KENDATI rintangan menghadang, keinginan para petinggi Provinsi Banten untuk mendapatkan 22 pulau di Kepulauan Seribu tak pernah punah. Pekan lalu, Gubernur Banten Djoko Munandar kembali melemparkan harapan itu. "Tuntutan ini tak ada kaitannya dengan potensi ekonomi, tapi lebih pada soal penegasan batas wilayah," katanya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo