Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PRESIDEN Joko Widodo dengan cepat mencoret sejumlah nama di beberapa lembar kertas yang ditaruh di meja kerjanya, Selasa pekan lalu. Setidaknya ada 30 nama calon anggota Panitia Seleksi Pemimpin Komisi Pemberantasan Korupsi yang mendapat tanda silang. Setelah selesai, daftar nama tersisa diserahkan ke Menteri Sekretaris Negara Pratikno.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo