Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Revisi Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) mandek di DPR.
Komisi Informasi DPR masih membahas RUU Penyiaran dan RUU Perlindungan Data Pribadi.
UU ITE dianggap sudah usang dan tak menjawab persoalan aktual.
SUDAH lebih dari tiga bulan pemerintah mengirimkan naskah akademik dan draf revisi Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) kepada Dewan Perwakilan Rakyat. Namun rancangan perubahan kedua Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 itu tak kunjung dibahas.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo