Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Politik

Berita Tempo Plus

Makin Kritis Saat Jumlah Pasien Melonjak

Sejumlah rumah sakit mengangkat bendera putih karena tak sanggup menangani derasnya pasien Covid-19. Sebanyak 25 persen tenaga kesehatan terkonfirmasi terinfeksi corona.

12 Juli 2021 | 00.00 WIB

Tenaga kesehatan membawa pasien ke ruang Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Dokter Hasan Sadikin (RSHS), Bandung, Jawa Barat, 12 Juni 2021. ANTARA/Novrian Arbi
Perbesar
Tenaga kesehatan membawa pasien ke ruang Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Dokter Hasan Sadikin (RSHS), Bandung, Jawa Barat, 12 Juni 2021. ANTARA/Novrian Arbi

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • Terus meningkatnya jumlah pasien Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) yang harus dirawat membuat sejumlah rumah sakit mengibarkan bendera putih.

  • Sejumlah ruang instalasi gawat darurat (IGD) terpaksa tutup karena tak sanggup lagi menerima pasien.

  • Kolapsnya rumah sakit berimbas pada sektor kesehatan lain, seperti kebidanan.

JAKARTA – Terus meningkatnya jumlah pasien Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) yang harus dirawat membuat sejumlah rumah sakit mengibarkan bendera putih. Rumah Sakit Umum Daerah Grati, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, misalnya, sejak Sabtu lalu terpaksa menutup instalasi gawat darurat karena para tenaga kesehatan sudah kewalahan menerima pasien. "Ini rumah sakit Covid di Pasuruan yang terakhir tutup. Sebelumnya, Rumah Sakit Bangil, Rumah Sakit Sudarsono, sudah tutup duluan," ujar seorang perawat di RSUD Grati, kemarin. “Ditutup selama tiga hari.”

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus