Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
MAKASSAR -- Pemerintah Kota Makassar diharapkan bisa menetapkan beberapa hari dalam setiap pekannya yang membebaskan operasional truk-truk besar di dalam kota. Truk besar yang dimaksudkan adalah yang memiliki jumlah roda sepuluh atau lebih. Penetapan itu dianggap sebagai satu di antara solusi jangka pendek manajemen lalu lintas dalam kota yang adil.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo