Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
BANDUNG - Presiden Joko Widodo meminta semua aparatur sipil negara menjaga integritas dengan melaksanakan tata kelola pemerintahan yang bersih dan profesional. "Saya sudah titip kepada seluruh bupati, wali kota, gubernur, dan seluruh ASN kita jangan ada yang bermain dengan anggaran uang negara," ujar Presiden saat memberi sambutan dalam acara pelantikan praja muda lulusan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) di Kampus IPDN Jatinangor, Kabupaten Sumedang, kemarin.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo