Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
TRUK hijau itu tak lagi bisa mengangkut sampah Tangerang Selatan. Sejak Jumat pekan lalu, truk hanya teronggok di kantor Kecamatan Sepatan. Dinas Kebersihan Pertamanan dan Pemakaman Kabupaten Tangerang, tetangga wilayah pemerintahan baru itu, menahannya tanpa batas waktu. ”Sampai yang punya datang dan minta maaf,” ujar Kepala Dinas Kebersihan Herry Heryanto.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo