Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Belasan warga Desa Negeri Tamilouw diduga menjadi korban kekerasan oleh polisi.
Polisi menembak mereka dengan peluru karet meski tidak terlibat penghadangan.
Seorang nenek 63 tahun terluka akibat terkena tembakan.
LUKA tembak di dada kanan Masyuni Nusalelu terlihat basah ketika Tempo mengunjungi rumahnya di Waranolu, Desa Negeri Tamilouw, Kecamatan Amahai, Kabupaten Maluku Tengah, Maluku, Selasa, 14 Desember lalu. Darah masih menembus perban yang membalut dada perempuan 63 tahun itu. Ia diduga menjadi korban kekerasan oleh polisi.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo